SMK Negeri 3 Lubuklinggau adalah lembaga pendidikan yang berkomitmen mencetak generasi muda yang berkualitas dan siap menghadapi tantangan dunia kerja. Dengan berbagai program studi yang relevan dengan kebutuhan industri, kami memberikan bekal pengetahuan dan keterampilan yang dibutuhkan siswa untuk meraih kesuksesan.
Visi: Menjadi sekolah kejuruan unggulan yang menghasilkan lulusan berkualitas, berkarakter, dan mampu bersaing di tingkat nasional.
Misi:
SMK Negeri 3 Lubuklinggau terus menjadi pusat perhatian dengan berbagai kegiatan dan prestasi yang membanggakan...
SMK Negeri 3 Lubuklinggau Membuka Jalur Penerimaan Peserta Didik Baru Tahun Pelajaran 2025/2026 Lubuklinggau – SMK Negeri 3 Lubuklinggau secara...